Kursi Tamu Jati Paling Estetik

Seperti yang kita tahu, kayu jati adalah kayu yang bagus dan kuat sehingga sangat cocok di gunakan untuk membuat perabot rumah tangga. Seperti ranjang, lemari, meja dan kursi. Selain terkenal dengan kekokohannya, kayu jati juga terkenal dengan keindahan dan keunikannya.

Jika anda sedang ingin membuat kursi tamu estetik dari kayu jati, maka penting untuk anda mengetahui terlebih dahulu bagaimana kayu jati yang bagus itu. Berikut beberapa cara untuk mengetahui nya.

kursi tamu estetik

1. Cara pertama untuk mengtahui kayu jati yang bagus ialah dengan melihat warna kayu nya tersebut, Kayu jati yang bagus berwarna kuning.

2. Cara kedua lihat lah pada bagian urat-urat kayu nya, kayu jati yang bagus memiliki ciri khusus yang memiliki serat secara alami.

3. Cara ketiga perhatikan permukaan kayu jati nya, Kayu jati yang bagus tidak mempunyai mata kayu yang banyak.

4. Cara ke empat pilih lah kayu jati yang benar-benar kering, sehingga tidak akan mengalami perubahaan lagi. Setidak nya pilih lah kadar air nya di bawah 10%.

Itu lah beberapa cara yang bisa anda coba jika ingin mendapatkan kayu jati yang memiliki kualitas bagus. Tetapi jika anda tidak mau ribet, Anda bisa membeli kursi tamu estetik kayu jati yang sudah jadi. Namun anda tidak boleh asal pilih juga, ada beberapa hal yang harus anda ketahui dahulu agar tidak salah pilih nanti nya.

Ketahui Kelas Kayu

Karena kualitas nya yang beragam, kayu jati memiliki beberapa kelas. Ada kelas A, B, dan C. Untuk mengetahui kelas nya ini, anda bisa bertanya langsung ke penjual nya. Kayu jati kelas A memiliki umur sekitar 20 tahunan dan sering nya kayu jati kelas A ini di kirim ke luar negeri karena harga nya akan jauh lebih mahal. Namun sebagian Toko furniture tetap menjual kayu kelas ini di pasar Indonesia.

Pilih Model Terbaik

Memilih model terbaik tidak lah harus yang mahal, model terbaik bisa saja memiliki harga yang cukup rendah. Model kursi jati terbaik bisa di lihat dari ukiran dan ornamen-ornamen nya. Namun bukan ukiran yang terlihat rumit, tetapi ukiran yang memiliki nilai seni nya.

Teliti Kayu Utuh atau Sambung

Tidak jarang kursi tamu kayu jati memiliki sambungan alias kayu yang di gunakan adalah kayu sambung. Jangan sungkan untuk menanyakan hal ini kepada penjual. Biasa nya, kursi dengan kayu sambung cenderung lebih murah harga nya di bandingkan dengan kursi kayu jati yang utuh.

Demikian lah cara-cara yang bisa anda praktekkan saat memilih kursi tamu jati yang paling estetik. Semoga bermanfaat.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Kursi Tamu Jati Paling Estetik"

Posting Komentar